Begitu banyak data penting yang terdapat dalam sebuah komputer. Bisa saja seseorang dengan mudahnya hanya menggunakan sebuah flash disk dapat memindahkan data dari komputer ke flash disk dalam waktu yang singkat. Untuk mengamankan data dari pencurian tersebut, maka simaklah tips pengamanan data dari pencurian.
Berikut ini langkah mengamankan data dari pencurian :
1. Masuk ke Regedit ( Tekan Tombol Windows+R lalu ketik regedit)
2. Masuk ke HKEY_LOCALMACHINE\SYSTEM\CurrentControlSet\Control\
3. Klik kanan pada folder Control pilih New–>Key
4. Beri nama folder baru itu dengan “StorageDevicePolicies”
5. Lalu klik kanan di folder dengan nama “StorageDevicePolicies”,
lalu pilih New–>Dword
6. Beri nama “WriteProtect”
7. Klik 2x Dword dengan nama “WriteProtect” tersebut, lalu ganti Value
Data menjadi 1
8. Restart Komputer anda
Simple Bukan
By : Chris
Senin, Agustus 24, 2009
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Category
- Artikel IT dan KOMUNIKASI (31)
- ARTIKEL MOTIVASI (10)
- BISNIS ONLINE (2)
- cowok (8)
- DAFTAR SEJARAH HADWARE KOMPUTER (5)
- DOWNLOAD (4)
- Download Freeware (2)
- FACEBOOK (2)
- GAME (18)
- HACKER (15)
- hanphone (1)
- HUMOR (2)
- internet marketing (5)
- KATA KATA CINTA dan PUISI CINTA (2)
- KATA MUTIARA dan KATA BIJAK (3)
- LINK (3)
- LINUX (2)
- MODUL IT (5)
- NARUTO (2)
- NEWS (7)
- PORTABLE (9)
- REMAJA (12)
- Software (1)
- Tips - Trik (20)
- virus (3)
- Wanita (4)
Blog Archive Christopher
- 08/09 - 08/16 (34)
- 08/16 - 08/23 (92)
- 08/23 - 08/30 (54)
- 08/30 - 09/06 (2)
- 09/13 - 09/20 (1)
- 09/20 - 09/27 (3)
- 10/04 - 10/11 (5)
- 10/25 - 11/01 (1)
- 11/08 - 11/15 (2)
- 11/15 - 11/22 (2)
- 11/22 - 11/29 (18)
- 12/06 - 12/13 (7)
- 01/31 - 02/07 (1)
- 03/21 - 03/28 (1)
- 01/30 - 02/06 (2)
- 03/06 - 03/13 (4)
- 01/08 - 01/15 (1)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar