Tomb Raider Underworld bukanlah game yang menawarkan petualangan biasa-biasa saja. Melalui berbagai tantangan menarik yang dikemas dalam konsep 3D, kita bakal menemukan berbagai kejutan di dalam perjalanan menelusuri ruang-ruang misterius.
Grafisnya cukup menawan, apalagi tokoh utamanya yakni Lara Croft bisa melakukan berbagai aksi mulai dari melompat, menembak, berlari, memanjat sampai pergerakan menajubkan lainnya.
Seperti game Tomb Raider sebelumnya, setiap petualangan menuntun kita untuk mengambil item tertentu. Hal-hal yang harus dilakukan Lara itu cukup esensial untuk membantu menjelajahi dan menemukan rangkaian level selanjutnya mencari jalan keluar.
Namun, pada Tomb Raider Underworld, item ini berupa kunci atau patung diantara benda-benda lain. Benda-benda ini yang bakal sangat membantu mencapai akhir dari setiap level yang dilalui. Untuk mencari jalan keluar, Lara harus bisa mengumpulkan semua item yang dibutuhkan.
Dalam perjalanannya, Lara harus melakukan berbagai aksi seperti loncatan menyebrangi jurang, bergantung di antara tebing terjal, menembak mahluk tertentu dan mendaki dinding.
Setiap aksi menegangkan bisa dilakukan dengan mudah lewat tombol-tombol yang sederhana dan tak menyulitkan. Beberapa tombol yang kerap digunakan adalah ‘5’ untuk meloncat atau menembak, ‘2’ melakukan lompatan ke atas atau ‘8’ untuk melakukan aksi drop down.
Sebagai sebuah game, Tomb Raider Underworld mampu menggabungkan sebuah konsep petualangan yang terjalin rapih dari awal sampai selesai. Secara garis besar, Tomb Raider Underworld menyuguhkan gameplay yang sempurna, menawan dan impresif.
Senin, Agustus 24, 2009
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Category
- Artikel IT dan KOMUNIKASI (31)
- ARTIKEL MOTIVASI (10)
- BISNIS ONLINE (2)
- cowok (8)
- DAFTAR SEJARAH HADWARE KOMPUTER (5)
- DOWNLOAD (4)
- Download Freeware (2)
- FACEBOOK (2)
- GAME (18)
- HACKER (15)
- hanphone (1)
- HUMOR (2)
- internet marketing (5)
- KATA KATA CINTA dan PUISI CINTA (2)
- KATA MUTIARA dan KATA BIJAK (3)
- LINK (3)
- LINUX (2)
- MODUL IT (5)
- NARUTO (2)
- NEWS (7)
- PORTABLE (9)
- REMAJA (12)
- Software (1)
- Tips - Trik (20)
- virus (3)
- Wanita (4)
Blog Archive Christopher
- 08/09 - 08/16 (34)
- 08/16 - 08/23 (92)
- 08/23 - 08/30 (54)
- 08/30 - 09/06 (2)
- 09/13 - 09/20 (1)
- 09/20 - 09/27 (3)
- 10/04 - 10/11 (5)
- 10/25 - 11/01 (1)
- 11/08 - 11/15 (2)
- 11/15 - 11/22 (2)
- 11/22 - 11/29 (18)
- 12/06 - 12/13 (7)
- 01/31 - 02/07 (1)
- 03/21 - 03/28 (1)
- 01/30 - 02/06 (2)
- 03/06 - 03/13 (4)
- 01/08 - 01/15 (1)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar